loading...

TIPS MENANAM SIRIH MERAH DALAM POT

loading...
Pada beberapa postingan sebelumnya telah dibahas tentang cara merawat sirih merah dengan mudah.

Nah, pada kesempatan kali ini akan disampaikan informasi mengenai cara menanam sirih merah dalam pot.


Sebelum kita menanam sirih merah dalam pot, ada beberapa bahan yang perlu dipersiapkan, di antaranya adalah sebagai berikut.

  • Tanaman sirih merah sebanyak 1 buah.
  • Pot tanaman yang ukurannya sesuai dengan besarnya tanaman.
  • Kawat untuk menggantung dan melilitkan daun.
  • Humus secukupnya untuk media tanam.
  • Setelah menyiapkan bahan-bahan tersebut, maka selanjutnya kita sudah dapat menanam sirih merah dalam pot. Berikut ini langkah-langkah atau cara menanam sirih merah dalam pot.
  • Masukkan segenggam humus ke dalam pot yang sudah disediakan sebelumnya.
  • Masukkan tanaman sirih merah ke dalam pot tersebut, kemudian tuang humus sampai memenuhi pot.
  • Setelah potnya penuh, maka beri lubang pada 3 sisi pot tersebut untuk menyematkan kawat.
  • Ikatkan kawat pada pot, lalu lilitkan batang tanaman di kawat tersebut.
  • Untuk perawatannya, pakai semprotan air untuk menyiram tanaman.
  • Setelah langkah-langkah tersebut selesai dilakukan, gantungkan di tempat yang Anda suka dan upayakan tidak terpapar sinar matahari secara langsung.
loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "TIPS MENANAM SIRIH MERAH DALAM POT"